Medan bnfnews. Com- Dandim 0207/Simalungun Letkol Inf Slamet Faojan.M.Han Menghadiri upacara peringatan Hari Juang Korps Infanteri yang ke-76 Dipimpin Langsung Oleh Pangdam I/Bukit Barisan Mayjen TNI Rio Firdianto. Upacara berlangsung khidmat di Lapangan Benteng Kota Medan, Sumatera Utara, pada Kamis (19-12-2024).
Diawali dengan tradisi Tonting YWPJ (Yudha Wastu Pramuka Jaya), yang merupakan simbol penghormatan dan kebanggaan prajurit infanteri.
Yang dibikuti oleh Pangdam, prajurit dan pejabat militer Kodam I/Bukit Barisan.
Hari Juang Korps Infanteri ke-76 ini mengusung tema “Infantri yang profesional, modern dan adaptif”, yang mencerminkan semangat para prajurit dalam mengemban tugas menjaga kedaulatan bangsa.
Acara ini diakhiri dengan doa dan foto bersama.
Dengan semangat Hari Juang Korps Infanteri, Pangdam I/Bukit Barisan berharap seluruh prajurit tetap konsisten menjalankan tugas dan tanggung jawabnya, serta senantiasa menjadi teladan bagi masyarakat (Tim/red)
0 Komentar